Monday, 16 January 2023 02:14

Undangan Matchmaking Penelitian Rumah Sakit Universitas Indonesia (RSUI) dengan Peneliti Universitas Indonesia

Written by
Rate this item
(0 votes)

Yth. Para Peneliti FKUI

Sehubungan dengan pelaksanaan kegiatan Matchmaking penelitian antara RSUI dan Fakultas di UI yang bertujuan untuk memberikan solusi terhadap permasalahan operasional di RSUI. Bersama ini kami mengundang Bapak/Ibu para peneliti FKUI untuk hadir dalam kegiatan matchmaking penelitian yang akan dilaksanakan pada:

hari, tanggal : Jumat, 20 Januari 2023

waktu : 13.30 – 15.30 WIB

ruang pertemuan : Zoom Meeting https://bit.ly/3H0XQMt

Meeting ID : 975 2655 8923

Passcode : 662720

Informasi lebih lanjut tercantum dalam surat nota dinas. Demikian informasi ini kami sampaikan. Mohon Bapak dan Ibu dapat menyebarkan informasi ini kepada para peneliti/dosen di lingkungan FKUI. Atas perhatian dan kerja sama yang baik, kami ucapkan terima kasih.

Read 490 times Last modified on Monday, 16 January 2023 03:09