Wednesday, 10 May 2023 09:30

Informasi Call for Proposal - Applied Global Health Partnership

Rate this item
(0 votes)

Yth. Para Peneliti FKUI

Bersama ini kami informasikan bahwa UK Research and Innovation (UKRI) membuka program hibah Applied Global Health Partnership untuk mengatasi tantangan dan ketidakadilan kesehatan global. UKRI mengembangkan kemitraan berkualitas tinggi, mempromosikan multidisiplin, dan memperkuat kapasitas penelitian kesehatan global. Kami mendorong aplikasi dari penyelidik utama yang berbasis di: negara berpenghasilan rendah dan menengah (LMICs) dan Inggris yang bekerja sama dalam investigator LMIC.

Proposal penelitian dapat disubmit Joint Electronic Submission (Je-S) system yang tersedia melalui tautan: https://bit.ly/appliedglobalhealthpartnership paling lambat Selasa, 1 Agustus 2023.  

Demikian informasi ini kami sampaikan. Mohon dapat di informasikan kepada para peneliti di lingkungan fakultas kedokteran Universitas Indonesia. Atas perhatian Bapak/Ibu, kami ucapkan terima kasih.

Read 377 times